saatnya komitmen terhadap keberlanjutan inovasi digitalisasi sinergi bank dengan perusahaan asuransi
Asuransi Mikro by Askrindo
Asuransi Mikro Rumahku
Asuransi Mikro Rumahku adalah Produk Asuransi yang memberikan santunan kepada Peserta Asuransi atas musibah yang mengakibatkan:
1.Bangunan tempat tinggal/tempat tinggal merangkap tempat usaha dan/atau isi bangunan di dalamnya milik peserta yang rusak akibat kebakaran, petir, ledakan, kejatuhan pesawat terbang dan dapat diperluas akibat bencana alam.
2.Peserta meninggal dunia dalam kecelakaan akibat kebakaran, petir, ledakan, kejatuhan pesawat terbang dan dapat diperluas akibat bencana alam.
Asuransi Mikro Usahaku
Asuransi Mikro Usahaku adalah Produk Asuransi yang memberikan santunan kepada Peserta Asuransi atas musibah yang mengakibatkan :
1.Bangunan tempat usaha atau perlengkapan usaha rusak akibat kebakaran, petir, ledakan, kejatuhan pesawat terbang, kerusuhan, tertabrak kendaraan dan bencana alam.
2.Peserta meninggal dunia dalam kecelakaan akibat kebakaran, petir, ledakan, kejatuhan pesawat terbang, kerusuhan, tertabrak kendaraan dan bencana alam.
Permohonan Online Asuransi Umum
semangat untuk menciptakan ruang
Rangkaian layanan profesional kami yang komprehensif melayani beragam klien.
Asuransi Property
memberikan jaminan untuk seluruh resiko yang terjadi pada harta benda dan atau kepentingan yang dipertanggungkan
Asuransi Kendaraan Bermotor
Memberikan jaminan ganti rugi atas kendaraan yang dipertanggungkan pada saat terjadi kerusakan dan/atau kerugian akibat kejadian yang disebabkan oleh risiko yang dijamin.
Surety Bond & Kontra Bank Garansi
Jaminan dalam bentuk warkat yang diterbitkan oleh Bank yang dapat menimbulkan kewajiban Bank untuk membayar kepada pihak penerima Bank Garansi apabila pihak terjamin wanprestasi.
Berbagai sumber daya
Rangkaian layanan profesional kami yang komprehensif melayani beragam klien.